Kamis, 11 Desember 2014

CARA MENGATASI FIREWALL YANG DIKENDALIKAN OLEH ANTIVIRUS ESET

CARA MENGATASI FIREWALL DIKENDALIKAN OLEH ANTIVIRUS ESET - Apakah Anda pernah mengalami hal yang seperti ini ???


Hal tersebut terjadi ketika Anda baru saja menginstal antivirus ESET, namun jangan kuatir hal tersebut bisa diatasi kok. Dengan hal ini membuat Anda tidak bisa Menghidupkan atau Mematikan Windows Firewall Anda bukan. Maka jika Anda ingin mengatasi hal tersebut, simak langkah-langkah berikut ini:

1. Buat Antivirus ESET Anda
2. Kemudian Pilih Bagian Centang pada Pojok Kanan Atas , lalu pilih Advanced Setup atau jika Anda ingin lebih cepat pencet F5 pada keyboard Anda.


3. Klik Network - Pilih Personal Firewall dan Klik Sytem Integration


4. Nah lihat  Sytem Integration  pada bagian kanan Anda
5. Ganti dan Pilih Personal Firewall is Completely Disabled


6. OK
7. Kemudian Masuk ke Windows Firewall tadi apakah sudah berhasil atau tidak, Jika masih tetap maka Anda harus merestart komputer Anda

8. Dan ini Hasilnya, Anda sudah bisa Mematikan maupun Mengaktifkan Firewall Anda:


9. Bila Anda ingin lebih cepat lagi pilih pada bagian seperti gambar dibawah:


Sekian dan Terima Kasih
Semoga bermanfaat..

4 komentar:

sealkazzsoftware.blogspot.com resepkuekeringku.com