Sabtu, 20 September 2014

CARA SETTING STATIC ROUTING DI CISCO PACKET TRACER


CARA SETTING STATIC ROUTING DI CISCO PACKET TRACER – Cisco Packet Tracer merupakan aplikasi untuk mendesain jaringan, simulasi jaringan, dll. Untuk itu kami kali ini akan memposting bagaimana cara Routing static. Apa itu Routing static ? static router (router statis) adalah sebuah router yang memiliki tabel routing statis yang di setting secara manual oleh para administrator jaringan.

Pengertian Router adalah sebuah alat jaringan komputer yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau Internet menuju tujuannya, melalui sebuah proses yang dikenal sebagai routing. 

Router berfungsi sebagai penghubung antar dua atau lebih jaringan untuk meneruskan data dari satu jaringan ke jaringan lainnya. Suatu router bisa berupa sebuah device yang dirancang khusus untuk berfungsi sebagai router (dedicated router), atau bisa sebuah PC yang difungsikan sebagai router (PC Router). Manfaat yang didapat jika anda menggunakan PC Router adalah Anda tidak perlu membeli router tambahan sehingga dapat menghemat uang.

Default Gateway :
Supaya Router bisa meneruskan data, komputer yang ada pada jaringan tersebut harus menugaskan router untuk meneruskan data
Penugasan dilakukan dengan cara setting komputer default gateway ke router
Jika kita tidak melakukan setting default gateway maka dipastikan LAN tersebut tidak bisa terkoneksi dengan jaringan yang lainnya


Itulah beberapa pengertian dari kumpulan dalam konfigurasi router statis. Langsung saja kini akan membahas cara routing static.

1.  Siapkan Aplikasi Cisco Packet Tracer terlebih dahulu
2.  Untuk mengkoneksikan peralatan yang berbeda, gunakan kabel Straight-through : 
a.  Router – Switch
b.  Router – Hub
c.   PC – Switch
d.  PC – Hub 
Untuk mengkoneksikan peralatan yang sama, gunakan kabel Cross-Over : 
a.  Router - Router
b.  Router – PC
c.  Switch - Switch
d. Switch – Hub 
3.  Ketentuan pemasangannya adalah :
Router ke router : Serial
Router ke switch : FastEthernet (boleh pake Ethernet tapi lebih cepat FastEthernet)
Switch ke PC : FastEthernet
Konektor yang warna merah menggunakan Serial DTE

Setelah persiapan selesai desain jaringan seperti ini contohnya :


Catatan :
Fery, Kurniawan, Saputra PC terhubung fastethernet0/0 ke PC1, PC2, PC3
Fery – Kurniawan = Serial 2/0
Kurniawan – Saputra = Serial 3/0

Setting Fastethernet dan serial dengan cara CLI :
Router A : Fastethernet 0/0 :
Router#en
Router#conf t
Router(config)#int f0/0
Router(config-if)#ip add 192.1.1.1 255.255.255.0
Router(config-if)#no shut
Router(config-if)#ex

Router B : Fastethernet 0/0 :
Router#en
Router#conf t
Router(config)#int f0/0
Router(config-if)#ip add 193.1.1.1 255.255.255.0
Router(config-if)#no shut
Router(config-if)#ex


Router C : Fastethernet 0/0 :
Router#en
Router#conf t
Router(config)#int f0/0
Router(config-if)#ip add 194.1.1.1 255.255.255.0
Router(config-if)#no shut
Router(config-if)#ex

Router A : Serial 2/0 :
Router#en
Router#conf t
Router(config)#int s2/0
Router(config-if)#ip add 10.1.1.1 255.0.0.0
Router(config-if)#no shut
Router(config-if)#ex

Router B : Serial 2/0 :
Router#en
Router#conf t
Router(config)#int s2/0
Router(config-if)#ip add 10.1.1.2 255.0.0.0
Router(config-if)#no shut
Router(config-if)#ex

Router B : Serial 3/0 :
Router#en
Router#conf t
Router(config)#int s3/0
Router(config-if)#ip add 11.1.1.1 255.0.0.0
Router(config-if)#no shut
Router(config-if)#ex

Router C : Serial 3/0 :
Router#en
Router#conf t
Router(config)#int s3/0
Router(config-if)#ip add 11.1.1.2 255.0.0.0
Router(config-if)#no shut
Router(config-if)#ex

Pada saat menghubungkan serial, router fery dengan serial 2/0 dan kurniawan serial 2/0, hal ini harus 1 Jaringan namun harus berbeda hostnya dengan catatan harus membedakan IP kelasnya. Saya setting seperti diatas agar mudah mengingatnya.

Setelah selesai setting Router, Kini setting PC1, PC2, dan PC 3

Fastethernet ( Default Gateway) pada PC 1 Harus diisi dengan IP Fastethernet Router Fery karena PC 1 Terhubung secara langsung ke Router Fery. Begitupun PC 2 dengan Kurniawan, PC3 dengan Saputra.

Setting IP :

PC 1
 PC 2
 PC 3
Setelah selesai, kini tinggal Setting IP Route (STATIC)
Pada pemasangan ini dibutuhkan ketilitian anda. Catatan :


Network diisi dengan IP TUJUAN dengan Host Terkecil yaitu diisi dengan 0
Contohnya Menuju Router Saputra, Router Saputra memiliki IP Fastethernet : 194.1.1.1, Jadi Penulisannya : 194.1.1.0

Netmask diisi mengikuti Network Apabila Kelas C diisi dengan 255.255.255.0

Next Hop diisi dengan serial terdekat dari Router itu sendiri ( Serial yang Pertama dilewati setelah keluar dari router itu sendiri)
Setelah itu kini kita setting IP Route Statis :

Setting IP Route A :
Router(config)#ip route 193.1.1.0 255.255.255.0 10.1.1.2
Router(config)#ip route 194.1.1.0 255.255.255.0 10.1.1.2

Setting IP Route B :
Router(config)#ip route 192.1.1.0 255.255.255.0 10.1.1.1
Router(config)#ip route 194.1.1.0 255.255.255.0 11.1.1.2

Setting IP Route C :
Router(config)#ip route 192.1.1.0 255.255.255.0 11.1.1.1
Router(config)#ip route 194.1.1.0 255.255.255.0 11.1.1.1

Setelah selesai kita coba tes dengan ping di PC. Kita ambil PC1 mengeping IP Fastethernet pada PC 2, dan PC 3.




Hasilnya berhasil apabila balasan dari cmd seperti gambar diatas, Selanjutnya kami akan mengepot Routing Dinamis (RIP)

Apabila anda ingin mendownload file packet tracernya. Silahkan download  disini.. :)
password : www.siiferysaputra.blogspot.com

Sekian dan Terima kasih Semoga Bermanfaat.

49 komentar:

  1. Terima kasih gan, dengan postingan agan yang bermanfaat ini, bisa membantu saya dalam mengerjakan tugas kuliah :)

    BalasHapus
  2. matur nuhun kang

    >> jadi kang kalau kiat mau biat routing harus memakai ip loopback nya berbda2 ya unutuk bisa ping dari client satu dangn yang lain pada router ynag berbeda

    BalasHapus
  3. wah sangat membantu :D
    terimakasih ya :)

    BalasHapus
  4. Mau nanya ka, kalo konfigurasi router nya ke router wireless gimana yaa cara nya?

    BalasHapus
  5. Gan, ini kan simulasi melalui packet tracer, terus kalo misalnya mau setting jaringan beneran gimana gan? misal ane udah beli router dan switch ??

    BalasHapus
  6. mngkin untuk router C ada koreksi dikit untuk static route nya

    bukan
    #ip route 194.1.1.0 255.255.255.0 11.1.1.1

    tetapi
    #ip route 193.1.1.0 255.255.255.0 11.1.1.1

    BalasHapus
  7. bang, itu setting di route c kok 192 sama 194 ya ? bukannya 192 sama 193 ?

    BalasHapus
  8. gan kabel yang buat nyambungin router ke router itu cross kan ya? tapi punyaku tak sambunin pake kabel cross sm port serial2/0 kk gak bisa gimana ya gan? mohon bantuannya

    BalasHapus
    Balasan
    1. kabel cross over itu untuk inteface rj 45,,,bukan untuk serial.
      kalau mau pakai cross over sambungin ke interface fa0/0 atau 0/1....kalo serial mah pake DTE/DCE

      Hapus
  9. klo untuk memasukn logo pada websiteny gimna?

    BalasHapus
  10. kagak ngerti gan tambah pusing jadinya -_-

    BalasHapus
  11. petunjuknya berhasil, terima kasih banyak gan..

    mohon maaf ane numpang tinggalin jejak ya gan

    Ayo, gabung bersama agen bola sbobet 365liga.net sekarang juga

    Kami melayani:

    - Pembuatan akun sbobet secara gratis
    - Minimal deposit & withdraw 50 rb
    - Proses Cepat
    - Withdraw tidak dibatasi
    - Layanan online 24 jam

    PANDUAN CARA TARUHAN BOLA DI SBOBET

    BalasHapus
  12. terimakasih atas infonya gan.praktekjarinagnlan.blogspot.com menyajikan cara konfigurasi pada cisco.sebagai bahan bacaan bagi teman semua

    BalasHapus
  13. kaya apa cara buat lebih dari 3 pc gan saya buat15 pc yg bisa ngeping ke semua pc cuma 3 pc doang

    BalasHapus
  14. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  15. mas mau konek pc- router doang gimana?

    BalasHapus
  16. nih gua ada link gan., semoga bermanfaat dan bisa membantu
    http://sigernetwork.blogspot.co.id/2017/07/modul-komfigurasi-cisco-dasar.html

    BalasHapus
  17. subhanallah.. terimakasih banyak atas blog nya

    My Blog

    BalasHapus
  18. screenshot topologi nya di sertakan nama sesuai soal dan show port nya dong gan , ane jadi sedikit binggung jadinya

    BalasHapus
  19. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  20. Infonya bagus agan,izin share yaaa :)

    BalasHapus
  21. eeq rika
    #dari_netijen

    BalasHapus
  22. wah makasih sangat, kelar juga akhirnya tugas sekolah

    BalasHapus
  23. kunjungi juga om

    syamsulhudatkj3.blogspot.com

    BalasHapus
  24. I am need of vtr arris 2019. if you are able to arrange than contact me via Router Error Code

    BalasHapus
  25. Terima kasih gan atas informasinya.
    Sangat bermanfaat.

    BalasHapus
  26. Are you getting the canon printer won't connect to wifi issue? If yes, then you don’t have to worry about that. Our team is here to assist you. We have very expert technicians who can fix your printer related issues in a short span of time. To know more you can visit our website Printer Offline Error.

    BalasHapus
  27. If you are struggling with Kindle won’t connect to wifi issue then contact our expert team. Our team will resolve your error very soon. We are available 24/7 to help you. So feel free to avail our services anytime. To know more visit our website Ebook Helpline.

    BalasHapus
  28. Are you looking for someone who can fix your damaged camera online? If yes, then you have reached the right place. Geeks for Tech is the best option for you. Our team of expert technicians can fix you camera online in a short span of timeGeek Squad

    BalasHapus
  29. Don’t know why your Kindle won’t connect to wifi? Don’t worry, we will guide you in the best way. Our experts will tell you very easy troubleshooting steps to fix this error. We are available 24/7 to help you. For more information visit Ebook Helpline.

    BalasHapus
  30. If you are facing canon printer won't connect to wifi error then get the immediate solution from our highly skilled team. To know more visit Canon Printer Offline. Here you will get the best services.

    BalasHapus

sealkazzsoftware.blogspot.com resepkuekeringku.com